Daftar tempat jalan jalan keren di Melbourne
Swanston St & Flinders St, Melbourne VIC 3000, Australia. Federation Square adalah salah satu proyek bangunan dengan konstruksi paling rumit dan unik yang pernah didirikan di Australia. Dengan…
Great Ocean Road merupakan jalanan sepanjang pantai tenggara Australia. Di kawasan ini ditemui pemandangan beragam dan dramatis, seperti pantai untuk berselancar, pelabuhan bersejarah, tempat melihat…
186 King St, Melbourne, Victoria 3000 Australia Kedai Satay merupakan tempat makan halal masakan Indonesia. Selain sate, menu lainnya ada gado-gado, nasi uduk, nasi kuning, nasi goreng, serta banyak…
Plenty Rd &, Kingsbury Dr, Bundoora VIC 3086, Australia. La Trobe University merupakan universitas penelitian publik yang berbasis di Melbourne, Australia. Didirikan pada tahun 1964, universitas…
366 Lonsdale St, Melbourne, Victoria 3000 Australia. Mamak merupakan salah satu tempat makan halal masakan Malaysia yang terkenal di Melbourne. Tersedia dari nasi lemak, roti cane, satay, dan masih…
King Street corner, Flinders St, Melbourne VIC 3000, Australia. Sea Life Melbourne Aquarium adalah sebuah wisata akuarium besar yang bertema Samudera Selatan dan Antartika.
Cnr La Trobe St &, Swanston St, Melbourne VIC 3000, Australia. Shopping mall terbesar di Melbourne. Karena letaknya berada di jalanan yang ramai dilintasi warga maka tempat ini mudah dijangkau…
Elliott Ave, Parkville VIC 3052, Australia. Kebun binatang ini mempunyai lebih dari 350 spesies binatang dari Australia dan seluruh dunia.
12 Degraves St, Melbourne VIC 3000, Australia. Metro Burgers merupakan tempat hangout dan makan burger dengan suasana industrialis yang chic. Di sini disediakan aneka jenis burger yang sangat…
Mau share info wisata di Australia?
Ostrali.com merupakan website informasi serta berbagi pengalaman wisata di Australia.
Kata Ostrali sendiri merupakan bahasa pengucapan kata Australia bagi orang Indonesia. Ostrali.com; website tentang Australia khusus untuk orang Indonesia.