Lone Pine Koala Sanctuary
708 Jesmond Rd, Fig Tree Pocket QLD 4069, Australia
Lone Pine merupakan cagar alam untuk koala yang pertama dan terbesar di dunia. Memiliki lebih dari 130 ekor koala. Jika anda wisata bersama keluarga dan anak (bahkan jika hanya dewasa saja), tempat ini merupakan tempat yang unik, karena dapat melihat dan bertemu langsung dengan koala yang lucu namun langka. Bahkan juga dengan hewan lain seperti emus, kasuari, burung beo, dan lain-lain.
- Brisbane
- 14
Leave a Reply